Training Sertifikasi Fire Safety Manager

PELATIHAN

10/25/20232 min read

IFSMA berkomitedment menciptakan Fire Safety Manager yang kompeten dan bertanggung jawab dengan mengadakan pelatihan dan sertifikasi.

Biaya Pelatihan FSM

Rp. 9.500.000,- (exclude PPN)

Biaya sudah termasuk :

  1. E-modul / Materi Trainning

  2. 1 x lunch dan 2 x Coffee Break

  3. Asesmen oleh lembaga sertifikasi profesi

  4. Pendaftaran dan keanggotaan IFSMA untuk 1 tahun

  5. Sertifikat dari IFSMA

  6. Sertifikat dari BNSP (bila dinyatakan kompeten)

Persyaratan:

  1. Pendidikan:

    A. S1, pengalaman 1 tahun.

    B. D3, pengalaman 3 tahun.

    C. SLTA, pengalaman 5 tahun.

  2. Curriculum Vitae.

  3. Surat tugas penunjukan sebagai Fire Safety Manager dari perusahaan.

  4. Mahami membuat perencanaan kerja, Penerapan rencana kerja, pengawasan dan pengendalian prosedure kerja dan pengendalian dokumen.

Peraturan Pelatihan Fire Safety Manager

  1. UU No. 28 tahun 2002, Tentang bangunan gedung

  2. PP No. 36 tahun 2015, Penjelasan UU No. 28 Tahun 2002

  3. Permen PU No. 26/prt/m/2008, persyaratan teknis sistem proteksi kebakaran pada bagunan gedung dan lingkungan

  4. Perda DKI No. 8 tahun 2008, Tentang pencegahan dan penaggulangan bahaya kebakaran

  5. Perda DKI No 143 tahun 2016, Tentang Manajemen Keselamatan Kebakaran Gedung (MKKG)

Related Stories